beauty-health

Sering Disebut Sama-sama Berambut Tipis, Inilah Perbedaan Fine Hair dan Thin Hair yang Perlu Kamu Tahu

Rabu, 20 September 2023 | 10:19 WIB
Fine hair vs. Thin hair (iStockphotos)

Perbedaan utama antara fine hair dan thin hair adalah bahwa fine hair berkaitan dengan tekstur rambut yang halus, sementara thin hair berkaitan dengan jumlah helai rambut yang sedikit.

Meskipun keduanya bisa memiliki tipe yang sama, yakni halus, rambut thin hair umumnya tampak lebih tipis karena jumlah helai rambut yang sedikit.

Penting untuk memahami jenis rambut kalian, apakah itu fine hair atau thin hair, karena ini akan memengaruhi perawatan dan gaya rambut yang paling sesuai.

Kedua jenis rambut ini bisa tetap sehat dan menarik dengan perawatan yang tepat, jadi selalu perhatikan kebutuhan khusus rambut kalian, ya! (*)

Halaman:

Tags

Terkini

Begini Cara Tahu Kalau Kulitmu Sensitif, Cek Yuk!

Selasa, 11 Juni 2024 | 17:12 WIB

Cara Mengatasi Dehidrasi pada Kulit Berminyak

Selasa, 11 Juni 2024 | 17:05 WIB

7 Manfaat Produk Berlabel Non-Comedogenic

Selasa, 11 Juni 2024 | 16:53 WIB

Kenali Tanda-Tanda Dehidrasi pada Kulit Berminyak

Selasa, 11 Juni 2024 | 16:16 WIB

Kebiasaan Sederhana untuk Merawat Kulit Kering

Selasa, 11 Juni 2024 | 15:33 WIB

Tren Pemakaian Veneer Gigi, Apa Sih Manfaatnya?

Selasa, 11 Juni 2024 | 14:12 WIB